Untuk memahami sebuah Objek dan kelas pada sebuah program silakan buatlah projek baru dan beri nama Class_Pada_OOP .
- Setelah itu buatlah sebuah class baru dengan nama cs, lalu ketikan script berikut.
using System.Collections.Generic;
using System.Linq;
using System.Text;
namespace Class_Pada_OOP
{
class class_pesawat
{
//ini merupakan atribut / variabel.
public string nama;
public string ketinggian;
//ini merupakan baris Method.
public void terbang()
{
Console.WriteLine(“Pesawat dengan nama {0} , sedang take off”, this.nama);
}
public void sudahterbang()
{
Console.WriteLine(“Pesawat sekarang berada pada ketinggian {0}”, this.ketinggian);
}
}
}
- Kemudian ketikan juga listing berikut pada cs
using System.Collections.Generic;
using System.Linq;
using System.Text;
namespace Class_Pada_OOP
{
class Program
{
static void Main(string[] args)
{
class_pesawat pesawat = new class_pesawat();/*instantiasi objek (objek yang akan dibuat harus di instantiasi terlebih dahulu*/
pesawat.nama = “GARUDAKU”; //mengakses atribut class
pesawat.ketinggian = “10000 KAKI”;
pesawat.terbang();//mengakses method pada kelas
pesawat.sudahterbang();
Console.Read();
}
}
}
- Jika Sudah Jalankan program anda jika berhasil , maka akan seperti gambar berikut .
Tidak ada komentar:
Posting Komentar